Simpan Pinjam

Simpanan

 terdiri atas :

  • Simpanan Pokok : Simpanan yang di bayar oleh anggota baru. Di lakukan hanya sekali, dapat di lakukan dengan pemotongan gaji / cash
  • Simpanan Wajib : Simpanan yang di bayar oleh setiap anggota secara terus-menerus sampai dengan anggota tersebut berhenti dari keanggotaan(nilainya ditentukan berdasarkan keputusan rapat anggota). Pembayarannya dapat di lakukan dengan pemotongan gaji / cash
  • Simpanan Sukarela : Simpanan yang di ajukan oleh anggota, di mana nilainya di tetapkan sendiri oleh ybs. sesuai keinginan. Pembayarannya di lakukan dapat sewaktu-waktu ataupun secara berkala sesuai permintaan anggota (dapat di lakukan secara rutin melalui pemotongan gaji / cash)
  • Sisa Hasil Usaha (SHU) : Pendapatan yang dihasilkan oleh Kopkar Patra dalam rangka kegiatan usaha dalam satu periode tertentu

Pinjaman

Koperasi Karyawan Patra
melayani pinjaman ke anggota dengan ketentuan dan persyaratan sebagai berikut :

  • Nilai pinjaman maksimal sebesar Rp. 500.000.000,- (lima ratus juta rupiah)
  • Lama angusran maksimal  84 (delapan puluh empat) bulan
  • Margin yang ditetapkan 0,7 (nol koma tujuh) per-bulan
  • Pelunasan angsuran pinjaman di kenakan pinalti sebesar 3 kali jasa pinjaman 
  • Batasan potongan angsuran masimal 50% (lima puluh persen) dari take home pay
  • Melampirkan slip gaji terakhir
  • Melampirkan KTP Suami – Istri